LAPORAN KEGIATAN HARIAN KELOMPOK 71
Hari ke : 6
Hari : Jumat
Tanggal : (2/8/2024)
Kegiatan :
- Jumsih
- Rapat koordinasi kelompok Desa Pakutandang
- Rapat karang taruna
Deskripsi :
KKN Sisdamas Reguler kelompok 71 melakukan giat jumsih (Jumat Bersih) pada Jumat, (2/8/2024). Disusul kegiatan selanjutnya ialah melakukan rapat koordinasi dengan kelompok 70 dan 72 untuk membahas proker gabungan mengenai digitalisasi UMKM. Terakhir, kelompok 71 melaksanakan rapat karang taruna untuk membahas agenda 17 Agustusan.
Dokumentasi:
No comments:
Post a Comment